Tips Menyimpan Santan Kelapa Agar Awet dan Tidak Mudah Basi

By | December 20, 2017

Santan sudah menjadi elemen penting dalam memasak. Selain untuk bahan dasar makanan, santan juga sering digunakan sebagai bahan dasar minuman dan kudapan. Karena fungsi santan yang penting inilah, seringkali ibu rumah tangga seperti saya membelinya dalam jumlah banyak untuk stok di rumah. Namun santan yang disimpan biasanya cepat basi dan tidak bisa bertahan lama, padahal baru disimpan dalam… Read More »

Inilah 3 Langkah Mudah Memilih Meja Kerja Terbaik

By | November 28, 2017

Dalam menata ruang kerja di kantor, anda harus memikirkan banyak hal. Selain mengecat ulang ruangan dengan warna lebih cerah untuk meningkatkan semangat kerja karyawan, anda juga harus memikirkan untuk mengganti atau melengkapi furniture di kantor untuk memudahkan berbagai pekerjaan, bahkan tidak jarang anda harus memesan custom furniture dengan desain yang anda tentukan sendiri. Pemesanan furniture dengan desain custom… Read More »

Cara Praktis Memberikan Bantuan Kepada yang Membutuhkan

By | November 27, 2017

Banyak orang-orang yang ada di sekeliling kita membutuhkan pertolongan dari sesamanya. Banyak dari mereka hidaup di dalam garis kemiskinan sehingga sulit untuk memenuhi berbagai macam kebutuhan sehari-harinya. Indonesia sebagai salah satu negara yang terbilang masih banyak orang-orang yang hidup dengan penghasilan pas-pasan. Ada berbagai macam penyebab mereka hidup jauh dari kata layak, di antaranya karena sulitnya mendapatkan pekerjaan,… Read More »

Macam – macam jamu tradisional asam urat

By | November 25, 2017

Asam urat merupakan salah satu penyakit yang sering di derita oleh banyak orang tua di negara Indonesia ini. Tapi ada beberapa anak muda juga yang mengalami penyakit ini. Masyarakat sering menamai penyakit asam urat ini dengan rematik. Biasanya asam urat menyerang otot, sendan sistem tulang. Bahkan terkadang penyakit ini bisa mengganggu sistem imun tubuh anda. Banyak faktor yang… Read More »

5 Fakta Wanita Cantik yang Digosipkan Dekat Dengan Egy Maulana

By | November 1, 2017

Egy Maulana Vikri memang menjadi sosok yang diharapkan Timnas Indonesia untuk memperoleh juara lagi. Egy merupakan sosok yang paling dicari-cari fans Timnas Indonesia terutama fans wanita. Hingga nama Egy sering dipaut-pautkan dengan sosok wanita yang dikabarkan dekat dengannya. Selain punya skill bermain bolanya yang lihai bak Lionel Messi, Egy kembali membawa isu kehidupan asmaranya. Kabar ini bermula dari… Read More »

Ini Cara Berinvestasi yang Benar di Reksa Dana

By | August 24, 2017

Belakangan ini, ketertarikan masyarakat luas untuk berinvestasi reksa dana mulai meningkat, seiring dengan makin maraknya program acara dan literasi di berbagai media mengenai perencanaan keuangan. Mungkin sudah mendapat informasi tentang investasi reksadana terbaik atau setidaknya sekedar pernah mendengar namanya. Namun, kerap kali calon investor pemula yang tertarik tidak segera melakukan investasi karena tidak tahu bagaimana cara memulainya, tidak… Read More »